PRESTASI MAHASISWA STKIP BUDIDAYA BINJAI

0
1431

SELAMAT DAN SUKSES

BINJAI ,15 AGUSTUS 2016

KETUA YAYASAN STKIP BUDIDAYA BINJAI BAPAK Drs. H. Arifin Jamil, MM foto bersama salah seorang Mahasiswa

STKIP Budidaya Binjai yang bernama

EMI JUPIOLISTA Br. Surbakti  Prodi . Pendidikan BAhasa Dan Sastra INdonesia ( PBSI )

Yang Kembali Meraih Juara Harapan III Lomba Vokal Solo Wanita Se-KOPERTIS WIL. I Sumut 2016

dan sebelumnya Emi Juga Meraih Juara II Dendang syair yang diadakan Di Balai BAhasa SUMUT 2016

UCAPAN SELAMAT DAN SUKSES DARI SELURUH CIVITAS AKADEMIKA KEPADA EMI JUPIOLISTA Br SURBAKTI SEMOGA

TERUS BERPRESTASI ……..

News

Comments

comments